GfdlTpWoGUW5TUr7GfM9GfdlGA==

Ratusan Hektar Lahan Sawah Terserang Hama di Desa Ganra

SOPPENG JELAJAHPOS.COM  Kecamatan ganra.ratusan hektar lahan persawahan di Desa ganra di serang hama PPL ganra sahira sama sekili tidak peduli kepada petani katanya.

Lankut narasumber menjelaskan bahwa ratusan hektar lahan persawahan yang ada di desa ganra di serang hama tidak di gubris PPL -BPP Kecamatan ganra.

Lebih parahnya bantuan datang setelah penanaman dilakukan oleh petani yang mengakibatkan sebagian petani merasa kecewa.

Petugas penyuluh lapangan ( PPL ) yang sempat di konfirmasi  lewat telpon selularnya oleh wartawan media jelajahpos terkait masalah di atas ,mengaku tidak bisa menagani hal seperto itu dengan alasan persoalan ini merupakan tanggung jawab dinas Pertanian.

Beberapa kecamatan di kabupaten soppeng yang terkena dampak dari keterlambatan bibit tersebut seperti " KECAMATAN GANRA'DONRI - DONRI,MARIORIAWA ,dan yang lebih  parah merasakan  danpak ini adalah petani di kecamatan GANRA kabupaten soppeng yang paling merasakan dampak ini.

Selain persoalan keterlambata bibit juga dikeluhkan masyarakat masalah minimnya jadwal kunjungan petugas PPL untuk maninjau lokasi - lokasi yang dianggap rawan terkena hama.

Percepatan serta pembagian bibit yang tepat waktu serta penyuluhan secara rutin terkait masalah yang dihadapi oleh petani merupakan hal yang sangat diharapkan utamannya kepada pemerintah KAPATEN SOPPENG ( Dinas pertanian ) untuk lebih memperhatikan kebutuhan para petani.

liputan : ( tim jelajahpos )
editor   : A.WAHYUDI.

Type above and press Enter to search.