Notification

×

Iklan

Iklan

Pembangunan Infastruktur Tahap Pertama 2018 di Desa Nepo Memasuki 80 Persen

Sunday, July 08, 2018 | July 08, 2018 WIB Last Updated 2018-07-08T08:17:08Z


Foto Kegiatan pembangunan Di Desa Nepo Kec.Wonomulyo Kab.Polman Sul-Bar

Jelajahpos.com - Polewali Mandar- Pemerintah Desa Nepo, Kecamatan Wonomulyo, kabupaten polewali mandar Berdasarkan aturan pemerintah pusat dan kabupatan sehingga pembangun infrastruktur jalan di sejumlah lokasi melalui Dana Desa (DD) tahun 2018, guna meningkatkan perekonomian masyarakat Desa setempat.

Lanjut Kepala Desa Nepo saat temui awak media jelajahpos.com  mengatakan, pihaknya memang memanfaatkan DD untuk pembangunan infrastruktur Desa Berupa Rabat Beton, Drainase, Pagar paud,Talud, Pengadaan Jambang Sehat, Dan Bumdes.untuk tahun ini karena masyarakat membutuhkan  program itu.

“Untuk Dana Desa tahun 2018 ini, kami memprogramkan Rabat Beton  sepanjang 700 Meter di Dusun 1-5 Garassi, Drainase  Sepanjang 700 Meter di dusun 1, Pagar Paud 12×10, Talud Sepanjang 79 Meter Dan Bumdes 50jt ”katanya,

Kepala desa Nepo mengatakan, dengan pembangunan Rabat Beton, Drainase, Pagar Paud, Talud Dan Bumdes itu diharapkan masyarakat Desa setempat lebih mudah beraktivitas setiap hari, karena membangun Untuk Kepentingan Masyarakaat menjadi kebutuhan dasar Desa Setempat, sehingga pembangunan infrastrukutur Desa, bisa membantu perkembangan geliat perekonomian masyarakat di Desa."ungkap kepala desa Nepo"

Laporan : Arman, Dendy
Editur     : Andi Wahyudi, S.Sos.

×
Berita Terbaru Update