GfdlTpWoGUW5TUr7GfM9GfdlGA==

30 Anggota DPRD Soppeng Periode 2019-2024 Resmi Dilantik, Di Ruang Rapat Paripurna



JELAJAHPOS.COM , SOPPENG —Rapat Paripurna dalam rangka Pelantikan Anggota DPRD Kabupaten Soppeng, masa jabatan tahun 2019-2024, berlangsung di Ruang Rapat Paripurna, Sekretariat DPRD Soppeng, jalan salo tungo kecamatan lalabata kabupate. Soppeng provinsi sulawesivselatan pada Kamis (29/08/2019).

Lanjut Berdasarkan Keputusan Gubernur Sulawesi Selatan, Nomor 1417/VIII/Tahun 2019, Tanggal 09 Agustus 2019 tentang daftar nama Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Soppeng masa Jabatan Tahun 2019-2024 yang diresmikan Pengangkatannya yaitu:
Dapil Soppeng I
1. Andi Samsurijal,SE (PKB)
2. Muhammad Eka Syafri Agelsyah,SE (Gerindra)
3. Andi Mapparemma M,SE.MM (PDI-P)
4. Hj.Andi Wahda.SE (Golkar)
5. H.Ismail (Golkar)
6. Drs. H. A. Rusli.MM (Golkar)
7. Drs. H. Rusman,M.Si (Nasdem)
Dapil Soppeng II
1. Nasfiding (PDI-P)
2. Hj. Insana.S.pd.Sd (Golkar)
3. Andi Wadeng. SE. MM (Golkar)
4. Sumarni (Golkar)
5. Riswan, S.Sos (Nasdem)
6. Muhammad Taufan (Nasdem)
7. Mohammad Candra Muchtar (Demokrat)
Dapil Soppeng III
1. H.Syamsuddin Dennu (PDP-P)
2. Andi Hastuti (Golkar)
3. Syamsuddin. Ss. M.Si (Golkar)
4. Drs. A. Werdin Syam.M.Si (Golkar)
5. Haeruddin Tahang, SE (Demokrat)
Dapil Soppeng IV
1. Hj. Rosnaini,S.sos (Gerindra)
2. Muhammad Ihsan, SS (PDI-P)
3. Abdul Kadir, Sp (Golkar)
4. Hj. Immawaty. Sp (Nasdem)
5. Mawa Syamsu, A.md (PPP)
Dapil Soppeng V
1. Asmawi,Sp. M.si (Gerindra)
2. Ibrahim,SE. MM (PDI-P)
3. Syahruddin,S.Sos.MM (Golkar)
4. H. Kusman,SE. MM (Golkar)
5. Andi Mahfud, S.Sos (Nasdem)
6. Andi Silfy Widara Ningsih,S.Sos (Demokrat)
Demikian pernyataan anggota DPRD yang di ambil sumpahnya Bahwa “Demi Allah Saya Bersumpah
Bahwa saya, akan memenuhi Kewajiban saya, sebagai Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Soppeng dengan sebaik-baiknya dan seadil-adilnya sesuai dengan Peraturan Perundang-Undangan dengan berpedoman pada Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945”.
“Bahwa saya, dalam menjalankan Kewajiban akan bekerja dengan sungguh-sungguh demi tegaknya kehidupan Demokrasi, serta mengutamakan kepentingan Bangsa dan Negara daripada kepentingan Pribadi, Seseorang dan Golongan”.
“Bahwa saya, akan memperjuangkan Aspirasi Rakyat yang saya Wakili, untuk mewujudkan tujuan Nasional, demi kepentingan Bangsa dan Negara Kesatuan Republik Indonesia
Dalam kegiatan tersebut diatas dihadiri para pendukun anggota dewan kepala desa sekabupaten soppeng SKPD dan Rekan media. (@w)

Type above and press Enter to search.