GfdlTpWoGUW5TUr7GfM9GfdlGA==

Ketua Bhayangkari Polres Kab.Soppeng Mendukung Program Kapolri Terkait Penghijauan di Setiap lingkungan instansi


JELAJAHPOS.COM SOPPENG - Ketua Bhayangkari Polres Kab.Soppeng (Sulsel) Ny. Yeni Puji S Bowo Pimpin Gerakan Santri Bertani , dalam rangka Polres Soppeng dan Bhayangkari Peduli Penghijauan.

kegiatan.Acara.
Kegiatan yang dilaksanakan oleh Bhayangkari Polres Soppeng tersebut, dalam rangka mendukung Program Kapolri terkait Penghijauan di setiap lingkungan instansi Polri, dan instruksi Kapolri untuk menghijaukan lingkungan.

Proses penanaman pohon tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Bhayangkari Polres Soppeng Ny. Yeni Puji S Bowo bersama segenaf pengurus Dan angota Bhayangkari Soppeng di MAN 2 Soppeng Nene Urang Jln Kayangan Jumat, (3/1/2020).

menyampaikan ke media ini, jika Kegiatan Santri Bertani ini adalah Kegiatan mengajak adek adek kita dalam Penanaman pohon, sebagai upaya mencegah berbagai bencana alam. “Salah satu tujuannya untuk mencegah banjir, tanah longsor, serta mengurangi polusi yang memberikan efek positif bagi manusia,” tukasnya


Lebih lanjut Ketua Bhayangkari
mengatakan sebagai seorang istri dari personil polisi, bhayangkari harus siap mendukung tugas suaminya, apalagi dalam mewujudkan program Bapak Kapolri menuju Polisi yang profesional, moderen dan terpercaya (Promoter). terangnya

Hari ini kami di MAN 2 Soppeng bersama adek adek kita, dalam kegiatan penanaman, adapun Jenis pohon yang ditanam di antaranya pohon ketapang kencana, Lamtoro, Mangga, Manggis, hingga kelengkeng, Penanaman pohon dan buah, semoga nantinya dapat bermanfaat, pungkasnya (*)

Type above and press Enter to search.